Cara Bikin Paypal

Sebagaimana kita tau, bahwa paypal merupakan suatu elemen penting yang harus dimiliki oleh pe bisnis online. Paypal bisa diibaratkan sebagai bank online yang akan mempermudah kita dalam melakukan transaksi secara online. Kelebihan dari paypal itu sendiri adalah kita dapat menarik uang yang ada di account paypal kita ke rekening bank kita yang ada di Indonesia.


Nah...buat temen2 yang belum pada punya account paypal, trus ga tau gimana cara bikin paypal, silahkan simak langkah2 berikut :

Sebelum ke cara bikin paypal, terkadang orang suka salah persepsi. Kebanyakan beranggapan bahwa untuk bisa membuat account paypal, dibutuhkan suatu kartu kredit. Tapi pada kenyataannya, kartu kredit hanya dipakai untuk verifikasi paypal saja. Padahal untuk memverifikasi paypal, tidak harus selalu menggunakan kartu kredit dan itu bisa dilakukan setelah anda buat akun paypal. Banyak cara lain yang dapat digunakan untuk memverifikasi account paypal anda. Untuk langkah verifikasi paypal, saya akan posting di artikel berikutnya.

Ok..langsung ke cara bikin paypal aja ya...

1. Buka situs paypal atau klik DISINI. Akan muncul suatu halaman seperti ini :


2. Silahkan klik tombol signup / Daftar.

3. Berikutnya, anda akan dibawa ke suatu halaman untuk memilih jenis akun paypal anda.






Pilih negara indonesia, kemudian pilih salah satu dari 3 account yang tersedia (bebas). Selanjutnya klik get started

4. Lalu akan muncul sebuah halaman untuk mengisi data anda di paypal. Silahkan isi sesuai intruksi gambar. Untuk masalah keamanan buat temen-temen yang ragu, Paypal memiliki member hampir 100 jt di seluruh dunia, dan bekerja sama dengan jutaan merchant di seluruh dunia, maka Paypal akan berusaha keras menjaga kepercayaannya jika tidak maka paypal tidak akan dipercaya oleh member dan perusahaan lain. (browsing google untuk pembuktian)




  • Bila anda tidak memiliki Kartu Credit, dan atau anda belum akan menggunakan account ini untuk pembayaran, maka anda tidak perlu mengisi data-data ini dan lepaskan tanda checknya.


5. Setelah yakin sudah diisi semua datanya, click tombol “setuju dan buat rekening“ seperti gambar diatas.

6
. Jika anda akan memverifikasinya, bisa click lanjutkan atau “masuk ke rekening saya” jika anda tidak akan verifikasi. Untuk sementara kita tidak verifikasi dulu.




7. Selesai...selamat akun paypal anda telah jadi.

8. Caranya sambungin account bank kita ke paypal. masukin data-data




Isi datanya harus hati - hati jangan sampai salah ngisi, Kalo salah isi kena denda 50 rb


9. Jika anda sudah melihat tampilan ini, berarti rekening anda sudah terdaftar di account paypal anda, dan kini anda siap untuk melamar pekerjaan ataupun mengikuti bisnis online.